Jumat, 28 Februari 2014

Kata-kata hikmah dari Nabi Muhammad S.A.W Mutiara Bijak Islami terbaru Lengkap

Kata-kata hikmah dari Nabi Muhammad S.A.W Mutiara Bijak Islami terbaru Lengkap - Selamat pagi agan2 semua, dalam perjumpaan kita dipagi ini saya telah memposting sebuah artikel tentang beberapa kata hikmah mutiara bijak dari Nabi Muhammad S.A.W. Berikut ini anda bisa membaca selengkapnya tentang beberapa Kata-kata hikmah dari Nabi Muhammad S.A.W Mutiara Bijak Islami terbaru Lengkap dibawah ini :


1. Bersabar & Bersyukur

"Orang yang kuat bukanlah yang pandai bergulat, namun orang yang kuat adalah orang yang memiliki jiwanya ketika marah." (HR. Bukhari)

"Barang siapa yang bersabar atas kesulitan dan himpitan kehidupannya, maka aku akan menjadi saksi atau pemberi syafaat baginya pada hari kiamat." (HR. Tirmidzi).

"Sungguh menakjubkan urusan orang beriman! Sesungguhnya semua urusannya baik. Dan yang demikian tidak dapat dirasakan oleh siapapun selain orang beriman. Jika ia memperoleh kebahagiaan, maka ia bersyukur. Bersyukur itu baik baginya. Dan jika ia ditimpa mudharat, maka ia bersabar. Dan bersabar itu baik baginya." (HR. Muslim)

2. Kejujuran

"Hendaklah kalian bersikap jujur, karena kejujuran itu akan membawa pada kebaikan, sedangkan kebaikan akan membawa kepada surga. Tidaklah seorang bersikap jujur & selalu berbuat jujur hingga ia ditulis di sisi Allah sebagai orang yg jujur. Dan hendaklah kalian menjauhi sikap dusta, karena kedustaan itu akan membawa pada kekejian, sedangkan kekejian akan membawa kepada neraka. Dan tidaklah seorang berbuat dusta & selalu berdusta hingga ia ditulis di sisi Allah sebagai seorang pendusta." (HR. Bukhari)

"Katakanlah yang sebenarnya (haq) walau pahit sekalipun." (HR Ibnu Hibban)

"Barangsiapa yang menipu maka tidaklah ia termasuk golonganku."(HR. Muslim: 102)

3. Bisnis / Jual Beli

Dari Hani’ bin Nayar bin Amru ra berkata, bahwa Nabi Muhammad SAW ditanya mengenai pekerjaan yang paling mulia. Beliau menjawab, "Jual beli (bisnis) yang mabrur (sesuai syariat dan tidak mengandung unsur tipuan dan dosa) dan pekerjaan yang dilakukan seseorang dengan kedua tangannya." (HR. Ahmad)

"Penjual dan pembeli keduanya bebas memilih selagi keduanya belum berpisah. Maka jika keduanya jujur dan saling menjelaskan dengan benar, maka akan diberkahi pada bisnis keduanya. Namun jika menyembunyikan cacat dan dusta, maka terhapuslah keberkahan jual beli tersebut." (HR. Bukhari – Muslim)

"Semoga Allah mengasihi seseorang yang mudah (bermurah hati) apabila menjual, mudah (murah hati) apabila membeli dan mudah (murah hati) apabila menagih hutang." (HR. al-Bukhari 2076)

"Seorang pebisnis yang jujur lagi amanah, maka ia akan bersama para nabi, shiddiqin dan syuhada." (HR. Tirmidzi)

4. Menabung

"Simpanlah sebagian dari hartamu untuk kebaikan masa depan kamu, karena itu jauh lebih baik bagimu." (HR. Bukhari).

5. Kekayaan

"Harta itu hijau lagi manis, maka barangsiapa yang mencarinya untuk kedermawanan dirinya maka harta itu akan memberkahinya. Namun barangsiapa yang mencarinya untuk keserakahan (ambisius, tamak) maka harta itu tidak akan memberkahinya, seperti orang yang makan namun tidak kenyang." (HR. Bukhari)

"Kekayaan (yang hakiki) bukanlah dengan banyaknya harta. Namun kekayaan (yang hakiki) adalah hati yang selalu merasa cukup." (HR. Bukhari Muslim)

6. Sedekah

"Setiap persendian manusia wajib bersedekah pada setiap hari di mana matahari terbit di dalamnya: engkau berlaku adil kepada dua orang (yang bertikai/berselisih) adalah sedekah, engkau membantu seseorang menaikannya ke atasnya hewan tunggangannya atau engkau menaikkan barang bawaannya ke atas hewan tunggangannya adalah sedekah, ucapan yang baik adalah sedekah, setiap langkah yang engkau jalankan menuju (ke masjid) untuk shalat adalah sedekah, dan engkau menyingkirkan gangguan dari jalan adalah sedekah." (HR. Bukhari dan Muslim)

"Aku datang kepada Nabi shallallahu 'alaihi wasallam, dan beliau sedang membaca ALHAAKUMUT TAKAATSUR, lalu beliau bersabda :" Anak Adam (Manusia) berkata :'Hartaku, hartaku.'" Kemudian Nabi shallallahu 'alaihi wasallam berkata lagi:'Wahai anak Adam tidaklah ada dari hartamu kecuali yang engkau makan kemudian lenyap, atau (pakaian) yang engkau pakai kemudian usang, atau yang engkau shadaqahkan dan jadi simpananmu (di akhirat)" (H.R Muslim 2958).

7. Menginginkan yang Baik untuk Orang Lain

"Tidak sempurna iman salah seorang kalian, sehingga ia mencintai kepada saudaranya apa yang ia cintai bagi dirinya.". (H.R. Al-Bukhari)

8. Anak Yatim

Dari Sahl bin Sa’ad radhiallahu ‘anhu dia berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: "Aku dan orang yang menanggung anak yatim (kedudukannya) di surga seperti ini", kemudian beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam mengisyaratkan jari telunjuk dan jari tengah beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam, serta agak merenggangkan keduanya

"Sebaik-baik rumah tangga muslim ialah yang di dalamnya ada anak yatim yang dilayani dengan baik" (H.R. Ibnu Majah)

9. Keluarga

"Aisyah radhiyallahu ‘anha berkata: "Rasulullah shallallau ‘alaihi wasallam berasabda: "Sebaik-baik kalian adalah (suami) yang paling baik terhadap keluarganya dan aku adalah yang paling baik terhadap keluargaku." (Hadits riwayat Tirmidzi dan dishahihkan oleh al-Albani di dalam Ash Shahihah (no. 285)).

Dari Abi ‘Abdillah Tsauban Bin Bujdad bahwa Rasulullah SAW bersabda, "Dinar yang paling utama yang dibelanjakan seseorang adalah dinar yang ia belanjakan untuk keluarganya, dinar yang ia belanjakan untuk kendaraannya di jalan Allah, dan dinar yang ia infakkan untuk rekan-rekannya (yang tengah berjuang) di jalan Allah." (HR. Muslim)

10. Berbuat Baik Pada Orang Tua

Dari Abu Abdurrahman bin Mas’ud ra., ia berkata : Saya bertanya kepada Nabi saw. : "Amal apakah yang paling disukai oleh Allah Ta’ala ?" Beliau menjawab : “Salat pada waktunya." Saya bertanya lagi : "Kemudian apa ?" Beliau menjawab : "Berbuat baik kepada kedua orang tua." Saya bertanya lagi : "Kemudian apa ?" Beliau menjawab : "Berjihad (berjuang) di jalan Allah." (HR. Bukhari dan Muslim)

11. Menjaga Perkataan

"Seorang mukmin bukanlah orang yang suka mencela dan melaknat; bukan orang yang keji, dan bukan orang yang buruk perkataannya." (HR. Tirmidzi, ia berkata, “Hadits ini hasan shahih”).

12. Rendah Hati

"Sesungguhnya Allah mewahyukan kepadaku agar kalian bersikap rendah hati hingga tak seorangpun yang bangga atas yang lain dan tidak ada yang berbuat aniaya terhadap yang lain" (HR Muslim 2853)

Dari Abdillah bin Mas’ud ra. bahwa Rasulullah saw bersabda, "Orang yang mempunyai sifat sombong sedikit saja di dalam hatinya tidak akan masuk surga." Seseorang berkata, "Bagaimana halnya ihwal seseorang yang mempunyai pakaian-pakaian yang indah dan sepatu-sepatu yang indah?" Rasulullah saw bersabda, "Allah itu indah dan Allah menyukai keindahan (Seseorang tidak disebut sombong jika ia mempercantik dirinya). Kesombongan terletak pada penolakan terhadap kebenaran dan memandang orang lain rendah." (H.R. Muslim)

Sekian beberapa Kata-kata hikmah dari Nabi Muhammad S.A.W Mutiara Bijak Islami terbaru Lengkap yang dapat kami posting dan telah kami kutip dari blog bacaansholat5waktu, semoga kata-kata diatas dapat memberikan pencerahan sekaligus motivasi agar anda lebih memperkuat kualitas iman islam anda....:) Terima Kasih sudah berkunjung...:)

Kata-kata semangat belajar Memotivasi Mutiara Bijak Terbaru

Kata-kata semangat belajar Memotivasi Mutiara Bijak Terbaru - Selamat pagi semua, pada pagi yang cerah ini saya telah mengupdate dan nmemposting beberapa kata kata penyemangat agar anda bisa lebih giat dalam belajr menuntut ilmu, berikut ini anda bisa membaca selengkapnya Kata-kata semangat belajar Memotivasi Mutiara Bijak Terbaru :



Kata-kata semangat belajar Memotivasi Mutiara Bijak Terbaru
Sikap positif adalah aset berharga dalam belajar.

Hasil dari sebuah proses belajar bukan hanya pengetahuan, melainkan juga tindakan.

Allah akan meninggikan derajat orang yang beriman dan berilmu.

Ilmu tanpa budi adalah kerapuhan jiwa.

Bagi pelajar, waktu adalah ilmu.

Menuntut ilmu adalah keharusan.

Tujuan pendidikan bukan hanya pengetahuannya, akan tetapi juga tingkah laku dan perbuatanya.

Pedang akan berkatar apabila tidak diasah, manusia yang tidak belajar akan tertinggal.

Ilmu adalah investasi berharga untuk masa depan.

Mengoreksi diri sendiri ialah modal dari suatu tindakan.

Pertanyaan adalah unsur penting dalah belajar.

Ilmu tak akan habis jika dibagi, tidak seperti harta.

Ilmu tanpa agama lumpuh, agama tanpa ilmu buta.

Kebiasaan menyontek dapat  meningkatkan kemalasan dalam belajar.

Belajar bukan hanya sekadar untuk mendapatkan nilai yang baik.

Ilmu tak akan didapat hanya dengan bermalas-malasan.

Pendidikan memunculkan keinginan baru.

Gagasan mampu menggerakkan pikiran.

Kecerdasan bukanlah ganjaran, tetapi konsekuensi.

Sekian beberapa Kata-kata semangat belajar Memotivasi Mutiara Bijak Terbaru yang dapat saya sampaikan, semoga dengan artikel diatas anda menjad termotivasi dan lebih giat dalam belajar, karena ilmu sangat penting...Terima kasih karena anda sudah berkunjung ke blog kami ini....:D

Kamis, 27 Februari 2014

Kata kata dalam surat undangan pernikahan islam Lengkap dan Terbaru

Kata kata dalam surat undangan pernikahan islam Lengkap dan Terbaru - Selamat siang semua, pada siang yang sangat cerah dan lumayan panas ini, saya telah membuat sebuah artikel yang mungkin dapat berguna bagi anda yang akan melangsungkan pernikahan untuk yang beragama islam, karena kali ini saya telah memposting beberapa Kata kata dalam surat undangan pernikahan islam Lengkap dan Terbaru yang dapat anda baca selenhkapnya dibawah ini :



Berikut ini contoh Kata kata dalam surat undangan pernikahan islam Lengkap dan Terbarui :

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيمِ
Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Maha Suci Allah yang telah menciptakan makhluk-Nya berpasang-pasangan.
Ya Allah perkenankan kami merangkaikan kasih sayang yang kau ciptakan diantara kami

NAMA MEMPELAI PRIA
Putra Bapak ........

 Deangan

NAMA MEMPELAI WANITA
Putri Bapak .............

Dalam meniti hidup baru dengan ikatan yang Engkau muliakan dan melaksanakan syareat agama-Mu dan mengikuti sunnah Rasul-Mu, eratkanlah ikatan kami,

kekalkanlah kasih sayang kami,berkahilah jalan kami, teguhkan kami membentuk keluarga
sakinah mawaddah, warohmah, amin

Akad Nikah :
Hari Sabtu, 12 November 2011
Pukul : 08.00 WIB s/d Selesai
Bertempat di Sukamarga - Gedong Tataan
Pesawaran

Resepsi
Hari : Sabtu, 12 November 2011
Pukul : 10.00 WIB s/d Selesai
Bertempat di Sukamarga - Gedong Tataan
Pesawaran


Hormat Kami :
Keluarga Besar Bapak.............
Keluarga Besar Bapak.............
Kedua mempelai

Itulah beberapa contoh dan Kata kata dalam surat undangan pernikahan islam Lengkap dan Terbaru yang dapat saya postingkan untuk anda, Terima kasih Anda telah berkunjung ke blog kami ini...:D

Kata-kata nasehat untuk diri sendiri dalam Menjalani Hidup Lengkap Terbaru

Kata-kata nasehat untuk diri sendiri dalam Menjalani Hidup Lengkap Terbaru - Pada Perjumpaan kita disiang yang lumayan panas ini,...hehe Kali ini saya telah menulis dan memposting sebuah artikel untuk anda yakni tentang Kata-kata nasehat untuk diri sendiri dalam Menjalani Hidup Lengkap Terbaru yang dapat anda baca selengkapnya dibawah ini :


Waktu sedang jaya, kita merasa banyak teman di sekeliling kita.
Waktu sedang berkuasa, kita serasa bisa melakukan apa saja.
Waktu tak berdaya, barulah kita sadar siapa saja sahabat sejati kita.
Waktu jatuh, kita baru sadar selama ini siapa saja teman yang memperalat dan memanfaatkan kita.
Waktu sakit, kita baru tahu bahwa sehat itu sangat penting, jauh melebihi harta.

Jadikanlah setiap kritik bahkan penghinaan yang kita terima sebagai jalan untuk memperbaiki diri.
Pastikan kita sudah bersedekah hari ini, baik dengan materi, dengan ilmu, tenaga, atau minimal dengan seyuman yang tulus.

Para pembohong akan dipenjara oleh kebohongannya sendiri, orang yang jujur akan menikmati kemerdekaan dalam hidupnya.
Bila memiliki banyak harta, kita akan menjaga harta. Namun jika kita memiliki banyak ilmu, maka ilmulah yang akan menjaga kita.

Ciri seorang pemimpin yang baik akan nampak dari kematangan pribadi, buah karya, serta integrasi antara kita dengan perbuatannya.
Jika kita belum bisa membagikan harta, kalau kita tidak bisa membagikan kekayaan, maka bagikanlah contoh kebaikan.

Jangan pernah menyuruh orang lain sebelum menyuruh diri sendiri, jangan pernah melarang orang lain sebelum melarang diri sendiri.

Sekian Beberapa Kata-kata nasehat untuk diri sendiri dalam Menjalani Hidup Lengkap Terbaru yang dapat kami postingkan untuk anda ini semoga dapat menambah inspirasi dan memotivasi anda sehingga anda bisa menjadi pribadi yang lebih baik...:D Terima Kasih karena anda telah berkunjung keblog kami ini.

Kata kata nyesek banget Paling Galau dan Sedih lengkap 2014

Kata kata nyesek banget Paling Galau dan Sedih lengkap 2014 - Dalam perjumpaan kita disore ini, saya telah membuat sebuah artikel yang menarik untuk anda simak yang akan memberikan beberapa pencerahan bagi anda yang ingin mencurahkan segala isi dihati, galau, sedih, gundah bahkan nyesek banget, Berikut ini anda bisa membaca Kata kata nyesek banget Paling Galau dan Sedih lengkap 2014 selengkanya :


# Kata-Kata Kalo Pacar Bikin Nyesek #

» Kalo pacar bilang "Mandi gih biar cakep" berarti kamu dulunya jelek
» Kalo pacar ngingetin untuk mandi, itu bukan karena perhatian, tapi karena bau. Sadarlah
» Kalo pacar kamu bilang "kamu ganteng kalo abis jumat'an" berarti dia tipe pembohong. PUTUSIN!
» Kalo pacar bilang "Pacarku ganteng banget abis Shalat Jumat" Berarti dia tipe pacar pembohong
» Kalo pacar tidur duluan, itu tandanya ada yg nyuruh tidur. Selingkuhannya misalnya
» Kalo pacar gak ngasih kabar, itu tandanya dia lagi meluk selingkuhan...
» Kalo pacar kamu ngucapin selamat tidur dgn update status, itu bukan karena sayang, tapi karena pamer

» Kalo pacar bilang mandi itu biar cakep, berarti dia bohong. Karna sesungguhnya mandi itu biar badan bersih

» Kalo pacar bilang "i love you" di update status, itu bukan karena sayang, tapi karena pamer. PUTUSIN!



# Kata-Kata Ciee Bikin Nyesek #

» Cie yg daritadi nyimak Timeline biar gak kesepian
» Cie yg udah mandi + dandan tapi cuma di depan TV. Cieeee
» Cie yg jelek ngarepin pacar yg cakep. Ngimpi~
» Cie yg modus sana sini tapi di cuekin mulu #pait
» Cie yg lagi kangen sama pacar tapi gak punya pacar ._.
» Cie yg pura-pura menghilang tapi gak ada yg nyariin :|
» Cie yg daritadi cuma meluk guling. Meluk pacar nya kapan?
» Cie yg pacar baru nya lebih jelek dari mantan. Buat pelarian ya?

» Cie yg pajang nomer HP/pin di bio tapi gak ada yg telpon/invite #pait
» Cie yg udah mandi + dandan bukan nya di jemput pacar, tapi malah di jemput ujan
» Cie yg semua orang di panggil sayang, tapi gak ada satupun yg bales manggil sayang #pait
» Cie yg serius banget sama sebuah tulisan, padahal penulisnya gak serius2 amat
» Cie yg baru jadian. Selamat ya. Selamat menunggu waktu untuk patah hati
» Cie yg mencoba setia. Emang doi juga pasti setia? Belom tentu!! #duar

Semoga dengan adanya Kata kata nyesek banget Paling Galau dan Sedih lengkap 2014 anda bisa mengungkapkan segala isi dihati entah itu rasa sedih, galau, ngenes, gundah dan sebagainya. Terima kasih sudah berkunjung dan membaca diblog ini...:D

Kata kata Bijak raditya dika Lengkap paling memotivasi dan Keren

Kata kata Bijak raditya dika Lengkap paling memotivasi dan Keren - dalam perjumpaan kita hari ini saya telah membuat sebuah artikel tentang beberapa kata kata bijak yang dibuat/dikaryai oleh Raditya Dika, Berikut ini anda bisa melihat dan membaca Kata kata Bijak raditya dika Lengkap paling memotivasi dan Keren :



Manusia Setengah Salmon
“kita harus bisa maju, meninggalkan apa yang sudah menjadi ruang kosong”
“ketika kita baru putus, kenangan yang timbul paling kuat adalah yang paling awal”
“putus cinta seperti disengat lebah. Awalnya, tidak terlalu berasa, tetapi lama-kelamaan bengkaknya mulai terlihat”
“seharusnya, semakin bertambah umur kita, semakin kita dekat dengan orangtua kita”
“sesunggunya, terlalu perhatiannya orangtua kita adalah gangguan terbaik yang pernah kita terima”
“lucu ya bagaimana sebuh putus cinta yang menyedihkan juga diawali oleh jatuh cinta yang menyenangkan”
“inilah sesungguhnya tujuan dari PDKT : agar kita bisa membedakan antara orang yang kita mau dan orang yang kita butuhkan”
“hampa itu seperti langkah tapi tak berjejak, senja tapi tak jingga, cinta tapi tak dianggap”
“inilah kenapa namanya jatuh cinta: kebanyakan orang terbang terlalu tinggi dan jatuh terlalu keras”
“hidup sesungguhnya adalah potongan-potongan antara perpindahan satu dengan lainnya. Kita hidup diantaranya”
“jatuh cinta bisa dengan orang yang tepat, tapi diwaktu yang salah”
“cinta datang dari mata ke hati. Selanjutnya, dari hati ke air mata”
 “orang terbaik buat kita itu seperti rumah yang sempurna. Sesuatu yang bisa melindungi kita dari gelap, hujan, dan menawarkan kenyamanan”
“ternyata untuk mendapatkan sesuatu yang lebih baik, gue nggak perlu menjadi manusia super. Gue hanya perlu menjadi manusia setengah salmon: berani pindah”
“mungkin, gue hanya perlu mencari kebahagian-kebahagiaan kecil diantara semua perpindahan”
“kalau pindah diidentikkan dengan kepergian, maka kesedihan menjadi sesuatu yang mengikutinya”


Marmut Merah Jambu
 “orang yang jatuh cinta diam-diam harus bisa melanjutkan hidupnya dalam keheningan”
“apa yang salah dari orang yang terlalu dalam sayang sama orang lain?”
“lo tau sendiri, kalau lo udah pecah berkeping-keping, gimana caranya lo bisa ngerasain apa-apa lagi?”
“karena luka hati, terutama ketika tidak dijahit, bisa jadi tidak akan pernah kering”
 “jika cinta bisa membuat tahi jadi rasa coklat, cinta yang tak terbalas bisa membuat coklat jadi rasa tahi”
“cinta mungkin buta, tapi kadang, untuk bisa melihatnya dengan lebih jelas, kita hanya butuh kacamata yang pas”
“kalau mimpi kita ketinggian, kadang kita perlu dibangunkan oleh orang lain”
“kita bakalan kayak gini terus. Janji yang terkadang gak bisa ditepati”
“pada akhirnya, orang yang jatuh cinta diam-diam hanya bisa mendoakan”
“Mereka Cuma bisa mendoakan, setelah capek berharap, pengharapan yang ada dari dulu, yang tumbuh dari mulai kecil sekali, hingga makin lama makin besar, lalu semakin lama semakin jauh. Orang yang jatuh cinta diam-diam pada akhirnya menerima.”
“Orang yang jatuh cinta diam-diam paham bahwa kenyataan terkadang berbeda dengan apa yang diinginkan.”
T”erkadang yang kita inginkan bisa jadi yang tidak sesungguhnya kita butuhkan.”
“Orang yang jatuh cinta diam-diam hanya bisa, seperti yang mereka selalu lakukan, jatuh cinta sendirian.”

Cinta Brontosaurus
“udah nggak ada lagi kesenangan saat menemukan sesuatu. Atau rasa senang saat kita mengetahui hal baru dengan bertanya-tanya seenaknya”
“mungkin gue butuh doraemon, untuk mencoba mengerti kenapa orang tidak bisa mencintai seseorang for what he is, not for what he should be”
“mungkin jarak sudah lebih kuat dari apa yang kita punya sekarang. Atau, mungkin kita sudah tidak lagi melihat bulan yang sama”Manusia Setengah Salmon
“kita harus bisa maju, meninggalkan apa yang sudah menjadi ruang kosong”
“ketika kita baru putus, kenangan yang timbul paling kuat adalah yang paling awal”
“putus cinta seperti disengat lebah. Awalnya, tidak terlalu berasa, tetapi lama-kelamaan bengkaknya mulai terlihat”
“seharusnya, semakin bertambah umur kita, semakin kita dekat dengan orangtua kita”
“sesunggunya, terlalu perhatiannya orangtua kita adalah gangguan terbaik yang pernah kita terima”
“lucu ya bagaimana sebuh putus cinta yang menyedihkan juga diawali oleh jatuh cinta yang menyenangkan”
“inilah sesungguhnya tujuan dari PDKT : agar kita bisa membedakan antara orang yang kita mau dan orang yang kita butuhkan”
“hampa itu seperti langkah tapi tak berjejak, senja tapi tak jingga, cinta tapi tak dianggap”
“inilah kenapa namanya jatuh cinta: kebanyakan orang terbang terlalu tinggi dan jatuh terlalu keras”
“hidup sesungguhnya adalah potongan-potongan antara perpindahan satu dengan lainnya. Kita hidup diantaranya”
“jatuh cinta bisa dengan orang yang tepat, tapi diwaktu yang salah”
“cinta datang dari mata ke hati. Selanjutnya, dari hati ke air mata”
 “orang terbaik buat kita itu seperti rumah yang sempurna. Sesuatu yang bisa melindungi kita dari gelap, hujan, dan menawarkan kenyamanan”
“ternyata untuk mendapatkan sesuatu yang lebih baik, gue nggak perlu menjadi manusia super. Gue hanya perlu menjadi manusia setengah salmon: berani pindah”
“mungkin, gue hanya perlu mencari kebahagian-kebahagiaan kecil diantara semua perpindahan”
“kalau pindah diidentikkan dengan kepergian, maka kesedihan menjadi sesuatu yang mengikutinya”


Marmut Merah Jambu
 “orang yang jatuh cinta diam-diam harus bisa melanjutkan hidupnya dalam keheningan”
“apa yang salah dari orang yang terlalu dalam sayang sama orang lain?”
“lo tau sendiri, kalau lo udah pecah berkeping-keping, gimana caranya lo bisa ngerasain apa-apa lagi?”
“karena luka hati, terutama ketika tidak dijahit, bisa jadi tidak akan pernah kering”
 “jika cinta bisa membuat tahi jadi rasa coklat, cinta yang tak terbalas bisa membuat coklat jadi rasa tahi”
“cinta mungkin buta, tapi kadang, untuk bisa melihatnya dengan lebih jelas, kita hanya butuh kacamata yang pas”
“kalau mimpi kita ketinggian, kadang kita perlu dibangunkan oleh orang lain”
“kita bakalan kayak gini terus. Janji yang terkadang gak bisa ditepati”
“pada akhirnya, orang yang jatuh cinta diam-diam hanya bisa mendoakan”
“Mereka Cuma bisa mendoakan, setelah capek berharap, pengharapan yang ada dari dulu, yang tumbuh dari mulai kecil sekali, hingga makin lama makin besar, lalu semakin lama semakin jauh. Orang yang jatuh cinta diam-diam pada akhirnya menerima.”
“Orang yang jatuh cinta diam-diam paham bahwa kenyataan terkadang berbeda dengan apa yang diinginkan.”
T”erkadang yang kita inginkan bisa jadi yang tidak sesungguhnya kita butuhkan.”
“Orang yang jatuh cinta diam-diam hanya bisa, seperti yang mereka selalu lakukan, jatuh cinta sendirian.”

Cinta Brontosaurus
“udah nggak ada lagi kesenangan saat menemukan sesuatu. Atau rasa senang saat kita mengetahui hal baru dengan bertanya-tanya seenaknya”
“mungkin gue butuh doraemon, untuk mencoba mengerti kenapa orang tidak bisa mencintai seseorang for what he is, not for what he should be”
“mungkin jarak sudah lebih kuat dari apa yang kita punya sekarang. Atau, mungkin kita sudah tidak lagi melihat bulan yang sama”

Rabu, 26 Februari 2014

Cerita mengharukan tentang ibu dan anak Kasih sayang sepanjang masa yang Indah dan Sedih

Cerita mengharukan tentang ibu dan anak Kasih sayang sepanjang masa yang Indah dan Sedih - Pada perjumpaan kita disore ini, saya telah memposting sebuah cerita yang mungkin dapat membuka dan menyadarkan diri anda bahwa betapa besar pengorbanan seorang ibu terhadap anaknya, Berikut ini adalah Cerita mengharukan tentang ibu dan anak Kasih sayang sepanjang masa yang Indah dan Sedih yang dapat anda baca selengkapnya dibawah ini :



Cerita Sedih Mengharukan Tentang Ibu

Sosok seorang ibu memang sangat melekat dalam kehidupan kita, sehingga sudah sepantasnya kita membahagiakan ibuk kita selama ibu kita masih ada, sekecil apapun kita berusaha mencoba membahagiakan sosok seorang ibu , pasti akan membuat ibu kita merasa bahagia, karena perhatian seorang anak akan sangat di harapkan oleh seorang ibu walaupun tak pernah terucap dari bibirnya.

Nah berikut adalah cerita sedih mengharukan sosok seorang ibu , semoga bisa menjadi inspirasi untuk kita semua dan uga menghibur sebagai bacaan anda semua, selamat membaca cerita sedih tentang ibu berikut :

Jalannya sudah tertatih-tatih, karena usianya sudah lebih dari 70 tahun, sehingga kalau tidak perlu sekali, jarang ia bisa dan mau keluar rumah. Walaupun ia mempunyai seorang anak perempuan, ia harus tinggal di rumah jompo, karena kehadirannya tidak diinginkan. Masih teringat olehnya, betapa berat penderitaannya ketika akan melahirkan putrinya tersebut. Ayah dari anak tersebut minggat setelah menghamilinya tanpa mau bertanggung jawab atas perbuatannya. Di samping itu keluarganya menuntut agar ia menggugurkan bayi yang belum dilahirkan, karena keluarganya merasa malu mempunyai seorang putri yang hamil sebelum nikah, tetapi ia tetap mempertahankannya, oleh sebab itu ia diusir dari rumah orang tuanya.

Selain aib yang harus di tanggung, ia pun harus bekerja berat di pabrik untuk membiayai hidupnya. Ketika ia melahirkan putrinya, tidak ada seorang pun yang mendampinginya. Ia tidak mendapatkan kecupan manis maupun ucapan selamat dari siapapun juga, yang ia dapatkan hanya cemohan, karena telahelahirkan seorang bayi haram tanpa bapa. Walaupun demikian ia merasa bahagia sekali atas berkat yang didapatkannya dari Tuhan di mana ia telah dikaruniakan seorang putri. Ia berjanji akan memberikan seluruh kasih sayang yang ia miliki hanya untuk putrinya seorang, oleh sebab itulah putrinya diberi nama Love - Kasih.

Siang ia harus bekerja berat di pabrik dan di waktu malam hari ia harus menjahit sampai jauh malam, karena itu merupakan penghasilan tambahan yang ia bisa dapatkan. Terkadang ia harus menjahit sampai jam 2 pagi, tidur lebih dari 4 jam sehari itu adalah sesuatu kemewahan yang tidak pernah ia dapatkan. Bahkan Sabtu Minggu pun ia masih bekerja menjadi pelayan restaurant. Ini ia lakukan semua agar ia bisa membiayai kehidupan maupun biaya sekolah putrinya yang tercinta. Ia tidak mau menikah lagi, karena ia masih tetap mengharapkan, bahwa pada suatu saat ayah dari putrinya akan datang balik kembali kepadanya, di samping itu ia tidak mau memberikan ayah tiri kepada putrinya.

Sejak ia melahirkan putrinya ia menjadi seorang vegetarian, karena ia tidak mau membeli daging, itu terlalu mahal baginya, uang untuk daging yang seyogianya ia bisa beli, ia sisihkan untuk putrinya. Untuk dirinya sendiri ia tidak pernah mau membeli pakaian baru, ia selalu menerima dan memakai pakaian bekas pemberian orang, tetapi untuk putrinya yang tercinta, hanya yang terbaik dan terbagus ia berikan, mulai dari pakaian sampai dengan makanan.

Pada suatu saat ia jatuh sakit, demam panas. Cuaca di luaran sangat dingin sekali, karena pada saat itu lagi musim dingin menjelang hari Natal. Ia telah menjanjikan untuk memberikan sepeda sebagai hadiah Natal untuk putrinya, tetapi ternyata uang yang telah dikumpulkannya belum mencukupinya. Ia tidak ingin mengecewakan putrinya, maka dari itu walaupun cuaca diluaran dingin sekali, bahkan dlm keadaan sakit dan lemah, ia tetap memaksakan diri untuk keluar rumah dan bekerja. Sejak saat tersebut ia kena penyakit rheumatik, sehingga sering sekali badannya terasa sangat nyeri sekali. Ia ingin memanjakan putrinya dan memberikan hanya yang terbaik bagi putrinya walaupun untuk ini ia harus bekorban, jadi dlm keadaan sakit ataupun tidak sakit ia tetap bekerja, selama hidupnya ia tidak pernah absen bekerja demi putrinya yang tercinta.

Karena perjuangan dan pengorbanannya akhirnya putrinya bisa melanjutkan studinya diluar kota. Di sana putrinya jatuh cinta kepada seorang pemuda anak dari seorang konglomerat beken. Putrinya tidak pernah mau mengakui bahwa ia masih mempunyai orang tua. Ia merasa malu bahwa ia ditinggal minggat oleh ayah kandungnya dan ia merasa malu mempunyai seorang ibu yang bekerja hanya sebagai babu pencuci piring di restaurant. Oleh sebab itulah ia mengaku kepada calon suaminya bahwa kedua orang tuanya sudah meninggal dunia.

Pada saat putrinya menikah, ibunya hanya bisa melihat dari jauh dan itupun hanya pada saat upacara pernikahan di gereja saja. Ia tidak diundang, bahkan kehadirannya tidaklah diinginkan. Ia duduk di sudut kursi paling belakang di gereja, sambil mendoakan agar Tuhan selalu melindungi dan memberkati putrinya yang tercinta. Sejak saat itu bertahun-tahun ia tidak mendengar kabar dari putrinya, karena ia dilarang dan tidak boleh menghubungi putrinya. Pada suatu hari ia membaca di koran bahwa putrinya telah melahirkan seorang putera, ia merasa bahagia sekali mendengar berita bahwa ia sekarang telah mempunyai seorang cucu. Ia sangat mendambakan sekali untuk bisa memeluk dan menggendong cucunya, tetapi ini tidak mungkin, sebab ia tidak boleh menginjak rumah putrinya. Untuk ini ia berdoa tiap hari kepada Tuhan, agar ia bisa mendapatkan kesempatan untuk melihat dan bertemu dengan anak dan cucunya, karena keinginannya sedemikian besarnya untuk bisa melihat putri dan cucunya, ia melamar dengan menggunakan nama palsu untuk menjadi babu di rumah keluarga putrinya.

Ia merasa bahagia sekali, karena lamarannya diterima dan diperbolehkan bekerja disana. Di rumah putrinya ia bisa dan boleh menggendong cucunya, tetapi bukan sebagai Oma dari cucunya melainkan hanya sebagai babu dari keluarga tersebut. Ia merasa berterima kasih sekali kepada Tuhan, bahwa ia permohonannya telah dikabulkan.

Di rumah putrinya, ia tidak pernah mendapatkan perlakuan khusus, bahkan binatang peliharaan mereka jauh lebih dikasihi oleh putrinya daripada dirinya sendiri. Di samping itu sering sekali dibentak dan dimaki oleh putri dan anak darah dagingnya sendiri, kalau hal ini terjadi ia hanya bisa berdoa sambil menangis di dlm kamarnya yang kecil di belakang dapur. Ia berdoa agar Tuhan mau mengampuni kesalahan putrinya, ia berdoa agar hukuman tidak dilimpahkan kepada putrinya, ia berdoa agar hukuman itu dilimpahkan saja kepadanya, karena ia sangat menyayangi putrinya.

Setelah bekerja bertahun-tahun sebagai babu tanpa ada orang yang mengetahui siapa dirinya dirumah tersebut, akhirnya ia menderita sakit dan tidak bisa bekerja lagi. Mantunya merasa berhutang budi kepada pelayan tuanya yang setia ini sehingga ia memberikan kesempatan untuk menjalankan sisa hidupnya di rumah jompo.

Puluhan tahun ia tidak bisa dan tidak boleh bertemu lagi dengan putri kesayangannya. Uang pension yang ia dapatkan selalu ia sisihkan dan tabung untuk putrinya, dengan pemikiran siapa tahu pada suatu saat ia membutuhkan bantuannya.

Pada tahun lampau beberapa hari sebelum hari Natal, ia jatuh sakit lagi, tetapi ini kali ia merasakan bahwa saatnya sudah tidak lama lagi. Ia merasakan bahwa ajalnya sudah mendekat. Hanya satu keinginan yang ia dambakan sebelum ia meninggal dunia, ialah untuk bisa bertemu dan boleh melihat putrinya sekali lagi. Di samping itu ia ingin memberikan seluruh uang simpanan yang ia telah kumpulkan selama hidupnya, sebagai hadiah terakhir untuk putrinya.

Suhu diluaran telah mencapai 17 derajat di bawah nol dan salujupun turun dengan lebatnya, jangankan manusia anjingpun pada saat ini tidak mau keluar rumah lagi, karena di luaran sangat dingin, tetapi Nenek tua ini tetap memaksakan diri untuk pergi ke rumah putrinya. Ia ingin betemu dengan putrinya sekali lagi yang terakhir kali. Dengan tubuh menggigil karena kedinginan, ia menunggu datangnya bus berjam-jam di luaran. Ia harus dua kali ganti bus, karena jarak rumah jompo tempat di mana ia tinggal letaknya jauh dari rumah putrinya. Satu perjalanan yang jauh dan tidak mudah bagi seorang nenek tua yang berada dlm keadaan sakit.

Setiba di rumah putrinya dlm keadaan lelah dan kedinginan ia mengetuk rumah putrinya dan ternyata purtinya sendiri yang membukakan pintu rumah gedong di mana putrinya tinggal. Apakah ucapan selamat datang yang diucapkan putrinya ? Apakah rasa bahagia bertemu kembali dengan ibunya? Tidak! Bahkan ia ditegor: "Kamu sudah bekerja di rumah kami puluhan tahun sebagai pembantu, apakah kamu tidak tahu bahwa untuk pembantu ada pintu khusus, ialah pintu di belakang rumah!"

"Nak, Ibu datang bukannya untuk bertamu melainkan hanya ingin memberikan hadiah Natal untukmu. Ibu ingin melihat kamu sekali lagi, mungkin yang terakhir kalinya, bolehkah saya masuk sebentar saja, karena di luaran dingin sekali dan sedang turun salju. Ibu sudah tidak kuat lagi nak!" kata wanita tua itu.

"Maaf saya tidak ada waktu, di samping itu sebentar lagi kami akan menerima tamu seorang pejabat tinggi, lain kali saja. Dan kalau lain kali mau datang telepon dahulu, jangan sembarangan datang begitu saja!" ucapan putrinya dengan nada kesal. Setelah itu pintu ditutup dengan keras. Ia mengusir ibu kandungnya sendiri, seperti juga mengusir seorang pengemis.

Tidak ada rasa kasih, jangankan kasih, belas kasihanpun tidak ada. Setelah beberapa saat kemudian bel rumah bunyi lagi, ternyata ada orang mau pinjam telepon di rumah putrinya "Maaf Bu, mengganggu, bolehkah kami pinjam teleponnya sebentar untuk menelpon ke kantor polisi, sebab di halte bus di depan ada seorang nenek meninggal dunia, rupanya ia mati kedinginan!"

Wanita tua ini mati bukan hanya kedinginan jasmaniahnya saja, tetapi juga perasaannya. Ia sangat mendambakan sekali kehangatan dari kasih sayang putrinya yang tercinta yang tidak pernah ia dapatkan selama hidupnya.

Seorang Ibu melahirkan dan membesarkan anaknya dengan penuh kasih sayang tanpa mengharapkan pamrih apapun juga. Seorang Ibu bisa dan mampu memberikan waktunya 24 jam sehari bagi anak-anaknya, tidak ada perkataan siang maupun malam, tidak ada perkataan lelah ataupun tidak mungkin dan ini 366 hari dlm setahun. Seorang Ibu mendoakan dan mengingat anaknya tiap hari bahkan tiap menit dan ini sepanjang masa. Bukan hanya setahun sekali saja pada hari-hari tertentu. Kenapa kita baru bisa dan mau memberikan bunga maupun hadiah kepada Ibu kita hanya pada waktu hari Ibu saja "Mother's Day" sedangkan di hari-hari lainnya tidak pernah mengingatnya, boro-boro memberikan hadiah, untuk menelpon saja kita tidak punya waktu.

Kita akan bisa lebih membahagiakan Ibu kita apabila kita mau memberikan sedikit waktu kita untuknya, waktu nilainya ada jauh lebih besar daripada bunga maupun hadiah. Renungkanlah: Kapan kita terakhir kali menelpon Ibu? Kapan kita terakhir mengundang Ibu? Kapan terakhir kali kita mengajak Ibu jalan-jalan? Dan kapan terakhir kali kita memberikan kecupan manis dengan ucapan terima kasih kepada Ibu kita? Dan kapankah kita terakhir kali berdoa untuk Ibu kita?

Berikanlah kasih sayang selama Ibu kita masih hidup, percuma kita memberikan bunga maupun tangisan apabila Ibu telah berangkat, karena Ibu tidak akan bisa melihatnya lagi.

Cerita motivasi islam singkat penuh Hikmah dan Makna Indah

Cerita motivasi islam singkat penuh Hikmah dan Makna Indah - Dalam pertemuan kita hari ini, dibawah ini kita akan memberikan melihat dan membaca beberapa kisah inspiratif dan sangat memotivasi islami yang dapat anda baca secara jelas dan lengkap tentang....untuk mempersingkat waktu silahkan anda bisa membaca  Cerita motivasi islam singkat penuh Hikmah dan Makna Indah dibawah ini :


Janganlah Memaksa
Seorang kakek sedang berjalan-jalan sambil menggandeng cucunya di jalan pinggiran pedesaan. Mereka menemukan seekor kura-kura. Anak itu mengambilnya dan mengamat-amatinya. Kura-kura itu segera menarik kakinya dan kepalanya masuk di bawah tempurungnya. Si anak mencoba membukanya secara paksa.
“Cara demikian tidak pernah akan berhasil, nak!” kata kakek, “Saya akan mencoba mengajarimu.”
Mereka pulang. Sang Kakek meletakkan kura-kura di dekat perapian. Beberapa menit kemudian, kura-kura itu mengeluarkan kakinya dan kepalanya sedikit demi sedikit. Ia mulai merangkak bergerak mendekati si anak.
“Janganlah mencoba memaksa melakukan segala seuatu, nak!” nasihat kakek, “Berilah kehangatan dan keramahan, ia akan menanggapinya.”

Kepercayaan Diri
Banyak orang pandai menyarankan agar kita memiliki suatu kepercayaan diri yang kuat. Pertanyaannya adalah diri yang manakah yang patut kita percayai? Apakah panca indera kita? Padahal kejituan panca indera seringkali tak lebih tumpul dari ujung pena yang patah. Apakah tubuh fisik kita? Padahal sejalan dengan lajunya usia, kekuatan tubuh memuai seperti lilin terkena panas. Ataukah pikiran kita? Padahal keunggulan pikiran tak lebih luas dari setetes air di samudera ilmu. Atau mungkin perasaan kita? Padahal ketajaman perasaan seringkali tak mampu menjawab persoalan logika. Lalu diri yang manakah yang patut kita percayai?
Semestinya kita tak memecah-belah diri menjadi berkeping- keping seperti itu. Diri adalah diri yang menyatukan semua pecahan-pecahan diri yang kita ciptakan sendiri. Kesatuan itulah yang disebut dengan integritas. Dan hanya sebuah kekuatan dari dalam diri yang paling dalam lah yang mampu merengkuh menyatukan anda. Diri itulah yang patutnya anda percayai, karena ia mampu menggenggam kekuatan fisik, keunggulan pikiran dan kehalusan budi anda.

Kelenturan Sikap
Bila anda menganggap bahwa mengatasi setiap persoalan butuh kekuatan pendirian, ketangguhan otot, dan kekerasan kemauan, maka anda separuh benar.
Sebuah batu cadas yang keras hanya bisa segera dihancurkan dengan mengerahkan segenap daya kuat. Oleh karenanya, banyak orang melatih diri agar semakin kuat, semakin tangguh dan semakin tegar.
Namun, seringkali kenyataan tak bisa dihadapi dengan pendirian kuat, atau diatasi dengan ketangguhan otot, atau dipecahkan dengan kemauan keras. Ada banyak hal yang tak bisa anda terima, namun harus anda terima. Maka, senantiasa anda membutuhkan sebuah kelenturan sikap. Bukanlah kelenturan sikap pertanda kelemahan, melainkan sebuah kekuatan untuk menghadapi segala sesuatu sebagaimana ia ada. Bila anda menganggap bahwa mengatasi persoalan adalah dengan menerima persoalan itu, maka anda menemukan separuh benar yang lain.

Demikian Beberapa Cerita motivasi islam singkat penuh Hikmah dan Makna Indah, semoga dapat bermanfaat dan memberikan pencerahan bagi anda, Terima Kasih atas kunjungannya...:D

Senin, 24 Februari 2014

Kata kata hati yang tersakiti dan terluka Paling Pedih Terbaru

Kata kata hati yang tersakiti dan terluka Paling Pedih Terbaru - dalam perjumpaan kita hari ini, saya telah membuat sebuah postingan beberapa kata-kata sedih tentang hati yang terluka dan tersakiti karena cinta. Berikut ini adalah beberapa Kata kata hati yang tersakiti dan terluka Paling Pedih Terbaru :


malam ini aq ga ngrti dengan prasaanku ini yang aq tau aq begitu cinta sama kamu dan ingin menyayangi sepenuhnya takan terfikir di benaku untuk sakitin kamu andai saja kamu tau bahwa di dalam bathin ini tak sedikitpun merasa ragu bahwa kaulah orang yang slama ini aq cari untuk kujadikan penjaga hatiku
i love...........so much.........

dan yang kudapati hari ini hNya Lah seonggok kekecewaan atas tingkah Laku mu .
tak sadar kah kau bahwa perkataan mu itu menyakitkan qu ,
terpojok aq dLam cinta semu ..
cinta yang tak prnah dapat kau hargai keberadaan naa ..
cinta yg mungkin hanya kau jadikan setitik noda dihatimu, dan kau sllu berusaha uNtuk menghiLangkan noda itu ..
seperti kau ingin menghiLangkan aq dari hatimu dan pikiran mu saat ini ... 

Cinta akan memenuhi hati kita,
menghancurkan hati kita, dan
menyembuhkan hati kita yang terluka.
dan hanya berakhir AIR MATA :( 

jangan mencintai seseorang karna kesempurna'an nya..
tapi...
jadikan lah seseorang sempurna karna kamu mencintai nya..

ku harap cinta mu seperti itu kepada ku... 

terkadang kejujuranMU membuatu bahagia,... tepi kejujuranMU juga bisa membuat aku seperti orang bingung dan lemas tak bertenaga 
sa'at kau ingin dekat
aku ta'menghiraukanmu
aku berlalu
dan kau biarkan 
kau dngan ksendirianmu
aku mnganggap
aku ta'pernah mngenalmu
perlahan kau menjauh
semakin jauh
hingga byangmupun ta'terliahat
sa'at bumi telah menyembunyikanmu
kini aku mulai sadar
aku merindukanmu
ingin aku cari tapi dimana
bayangmupun ta'terlihat
kaini aku hanya bisa berkata
AKU KEHILANGANMU.. 

Sekian beberapa Kata kata hati yang tersakiti dan terluka Paling Pedih Terbaru yang dapat saya updatekan untuk anda, semoga dengan kata-kata diatas anda bisa mencurahkan dan mengungkapkan segala yg ingin anda ungkapkan tentang hati dan perasaan anda, Terima kasih Atas kunjungan anda ke blog kami ini...:D Tetap semangat karena Jodoh pasti akan bertemu dengan kita suatu saat...:)

Kata kata Cinta Sedih Cemburu sama pacar Paling Terbaru dan Lengkap

Kata kata Cinta Sedih Cemburu sama pacar Paling Terbaru dan Lengkap - Bagi anda yang merasa curiga dengan pasangan anda, karena hubunga anda dengan pacar anda agak sedikit menjauh, kali ini saya telah membuat beberapa Kata kata Cinta Sedih Cemburu sama pacar Paling Terbaru dan Lengkap agar pasangan anda sadar dan akan merubah sikap dengan anda. Berikut ini anda bisa membacanya selengkapnya :



Ketika jarak tak lg jd masalah, rindu ini saja yg suka menyerangku bertubi-tubi, membuatku trkdg ingin menyerah akanmu

Sejauh apapun kau meninggalkaku sedalam kau menusukan luka,sebanyak apapun kau menuliskan kecewa, untukmu masih selalu ada

Aku ingin segera melupakanmu, memaafkan semua kesalahanmu yg tlah menyakitiku. Tp, kenangan ini membuatku berhenti tuk melangkah ke dpn

Aku tak memaksamu, aku tak ingin kau mencintaiku hanya karena keterpaksaan. Kalau memang cinta berpihak pada kita, tetaplah bersamaku

Aku tidak akan pernah melepasnya. Itu keyakinanku, saat ini. Sebisa mungkin, aku akan mempertahankan, cinta dalam jarak ini :')

Biarkan aku merindu, tak perlu kau khawatirkan aku. Sudah terbiasa hati ini mengharapkan sesuatu yang takkan pernah menjadi kenyataan

Aku selalu tau ketika dibohongi, tapi aku selalu berpura-pura seakan semuanya baik-baik saja.

Itulah beberapa Kata kata Cinta Sedih Cemburu sama pacar Paling Terbaru dan Lengkap yang dapat saya berikan untuk anda, semoga dengan kata-kata diatas pacar/pasangan anda dapat tersadar dan lebih baik dan merubah sikapnya...:D Terima Kasih atas Kunjungannya

Minggu, 23 Februari 2014

Kata kata cinta bertepuk sebelah tangan bahasa inggris dan artinya Terbaru

Kata kata cinta bertepuk sebelah tangan bahasa inggris dan artinya Terbaru - dalam perjumpaan kita hari ini saya telah membuat dan memposting sebuah artikel tentang kata kata cinta untuk orang yang sedang patah hati karena cinta yang bertepuk sebelah tangan..., Untuk mempersingkat waktu anda bisa membaca selengkapnya dibawah ini :



- I know you never comeback to me, please stop doing so, you comfort me like this. ..you make me cry. 
artinya : Aku tahu kau tidak pernah kembali kepadaku, jadi kumohon berhenti  menghibur ku seperti ini. .. karna malah  membuatku menangis


- I’m down because you, whenever I miss you, I break down like this….because I can’t see you again.
artinya : Aku jatuh karenamu, setiap kali aku merindukanmu, aku sakit hati seperti ini .... karena aku tidak bisa melihat mu lagi.

Itulah beberapa Kata kata cinta bertepuk sebelah tangan bahasa inggris dan artinya Terbaru yang dapat saya berikan, saya mohon maaf karena hanya bisa memberikan beberapa kata saja. Terima kasih Atas Kunjungan anda...:D

Kata-kata mutiara kahlil gibran tentang persahabatan Paling Idnah dan Penuh Makna

Kata-kata mutiara kahlil gibran tentang persahabatan Paling Indah dan Penuh Makna - Selamat pagi teman2 semua, pada pagi ini saya telah memposting beberapa kata-kata mutiara indah yang dikarang oleh kahlil gibran yang dapat anda baca secara lengkap dan jelas agar anda bisa mengeri arti persahabatan yang sesungguhnya, Berikut ini adalah Kata-kata mutiara kahlil gibran tentang persahabatan Paling Idnah dan Penuh Makna selengkapnya :


Kata-kata mutiara kahlil gibran tentang persahabatan Paling Indah dan Penuh Makna

Sahabat adalah pemenuhan kebutuhan jiwa.

Dialah ladang hati, yang ditaburi dengan kasih dan dituai dengan penuh rasa terima kasih.

Sahabat adalah naungan sejuk keteduhan hati dan Api unggun kehangatan jiwa, karena akan dihampiri kala hati gersang kelaparan dan dicari saat jiwa mendamba kedamaian 

Ketika ia menyampaikan pendapat, kalbu tak kuasa menghadang dengan bisikan kata “tidak”, dan tak pernah khawatir untuk menyembunyikan kata “ya” 

Bilamana dia terdiam tanpa kata hati senantiasa mencari rahasianya

Dalam persahabatan yang tanpa kata, segala fikiran, hasrat, dan keinginan terangkum bersama, menyimpan keutuhan dengan kegembiraan tiada terkirakan. 

Ketika tiba saat perpisahan janganlah ada duka, sebab yang paling kau kasihi dalam dirinya, mungkin akan nampak lebih cemerlang dari kejauhan.

Seperti gunung yang nampak lebih agung dari padang dan ngarai. 

Lenyapkan  maksud lain dari persahabatan  kecuali saling memperkaya roh kejiwaan.

Karena cinta berpamrih yang mencari sesuatu di luar jangkauan misterinya,

 bukanlah cinta, tetapi sebuah jaring yang ditebarkan ke udara 

hanya menangkap kekosongan semata 

Persembahkan yang terindah bagi persahabatan. Jika dia harus tahu musim surutmu, biarlah diamengenali pula musim pasangmu.Karena persahabatan kan kehilangan makna jika mencarinya sekadar bersama guna membunuh waktuCarilah ia untuk bersama menghidupkan sang waktu 

Sahabat kan  mengisi kekuranganmu bukan mengisi kekosonganmu.

Dalam manisnya persahabatan, biarkanlah ada tawa kegirangan

Berbagi duka dan kesenangan  Karena dalam rintik lembut embun, hati manusia menghirup fajar yang terbangun dan kesegaran gairah  kehidupan. 

Sabtu, 22 Februari 2014

Kata-kata hikmah islam tentang Hati cinta dan wanita Paling Indah dan Penuh Arti

Kata-kata hikmah islam tentang Hati cinta dan wanita Paling Indah dan Penuh Arti - Dalam perjumpaan kita disiang yang cerah ini, kali ini saya telah membuat sebuah artikel tentangkata kata hikmah yang mungkin dapat berguna dan bermanfaat bagi anda, berikut ini adalah beberapa Kata-kata hikmah islam tentang Hati cinta dan wanita Paling Indah dan Penuh Arti yang dapat anda baca secara lengkap :

Kata-kata hikmah islam tentang Hati cinta dan wanita Paling Indah dan Penuh Arti

Nikmat sehat akan terasa jika kita pernah sakit. Nikmat harta akan terasa jika kita pernah susah, dan nikmat hidup akan terasa jika kita pernah mendapatkan musibah. Musibah adalah awal dari kenikmatan hidup.
Bahagianya hidup dengan manisnya iman dan menjadikan Allah sebagai tujuan hidup. Hidup diatas keyakinan dan ketergantungan. Merendahkan diri serta bertawakal, sungguh segala seusatu pasti kembali kepadaNya.

“Sesungguhnya Allah mencintai hamba yang banyak berdoa. Oleh karena itu, berdoalah pada waktu ashar hingga matahari terbit, karena pada waktu itu pintu-pintu langit terbuka, rezeki-rezeki dibagikan dan hajat-hajat penting dikabulkan”
“Sesungguhnya Allah mengampuni beberapa perilaku umatku, yakni (karena) keliru, lupa dan terpaksa. (HR. Ibnu Majah)”

“Barangsiapa masuk surga, ia bersenang-senang dan tidak bersedih, pakaiannya tidak usang dan kemudahannya tidak lenyap. (HR. Muslim)”
“Dosa itu segala sesuatu yang menggelisahkan perasaanmu dan yang engkau tidak suka bila dilihat orang lain. (HR. Muslim)”

“Barangsiapa memperbaiki hubungannya dengan Allah, niscaya Allah akan memperbaiki hubungannya dengan sesama manusia. (Sufyan bin Uyainah)”
“Apa yang Allah pilihkan bagi hamba-Nya yang beriman adalah pilihan terbaik, meski tampak sulit, berat, atau memerlukan pengorbanan harta, kedudukan, jabatan, keluarga, anak, atau bahkan lenyapnya dunia dan seisinya. (Abdullah Azzam)”

“Tiga hal adalah kemuliaan dunia dan akhirat: memaafkan orang yang menzalimimu, menyambung tali persaudaraan terhadap orang yang memutuskannya, dan sabar ketika engkau diperlakukan sebagai orang bodoh”. 
“Sesungguhnya Allah membenci seseorang yang meminta-minta kepada orang lain berkenaan dengan kebutuhannya, dan menyukai hal itu (jika ia meminta kepada)-Nya. 

Kata-kata gombal buat pacar yang lagi marah Bisa Bikin Senyum Lagi...:)

Kata-kata gombal buat pacar yang lagi marah Bisa Bikin Senyum Lagi...:) - Jika anda mengalami masalah dalam berhubungan dengan pasangan anda, kali ini saya telah membuat sebuah artikel tentang beberapa kata kata gombal tentang cinta yang romantis dan bisa membuat pacar anda tersenyum, berikut ini adalah beberapa Kata-kata gombal buat pacar yang lagi marah Bisa Bikin Senyum Lagi...:) yang bisa anda baca selengkapnya dibawah ini :

Kata-kata gombal buat pacar yang lagi marah Bisa Bikin Senyum Lagi...:) :


Saat aku nggak SMS ke kamu, bukan berarti aku melupakanmu, tapi aku hanya memberi waktu buat NGANGENIN AKU !!
Aku tidak minta bintang atau bulan kepadamu. Cukup temani aku selamanya di bawah cahayanya
Gimana kalo kita berdua jadi komplotan penjahat: Aku mencuri hatimu, dan kamu mencuri hatiku ?
Aku pengen bersamamu cuma pada dua waktu : SEKARANG dan SELAMANYA.
Jika aku bisa jadi bagian dari dirimu, aku mau jadi air matamu, yang tersimpan di hatimu, lahir dari matamu, hidup di pipimu, dan mati di bibirmu.
Aku ingin mengaku dosa. Jangan pernah marah ya. Maafkan sebelumnya. Tadi malam aku mimpiin kamu jadi pacarku. Setelah bangun, akankah mimpiku jadi nyata?
Kenapa aku tetap menginginkanmu walau kamu tak pernah punya rasa yang sama. Masalahnya, begitu sulit membuatmu mencintaiku, lebih sulit lagi memaksa hatiku berhenti memikirkanmu.
Dingin malam ini menusuk tulang. Kesendirian adalah kesepian. Maukah kau jadi selimut penghangat diriku ?
Dulu aku heran, napa orang sampe berantem ? hanya karena cinta. Trus aku inget muka kamu, dan tiba-tiba, aku merasa siap menghadapi Perang Dunia Ketiga.
karang aku gendutan gak sih ? kamu tau gak kenapa ? soalnya km udah mengembangkan cinta yang banyak dihatiku
Jangan GR deh. Aku kangen kamu sedikit aja kok. Sedikit berlebihan maksudnya.

Cowok : Kemarin aku ke dokter mata. Kamu tau apa kata dokter?
Cewek : Apa? Parah?
Cowok : Kata dokter ada kamu di mataku.

Cowok : Kamu punya kunci apa aja sih?
Cewek : Kunci rumah, kunci mobil, kunci lemari. Emang ada apa?
Cowok : Punya nggak kunci untuk membuka hatimu kepadaku?

Bapak kamu pasti seorang astronot ??? Soalnya aku melihat banyak bintang di matamu.
Kamu pasti kuliah di seni pahat ya ??? Soalnya kamu pintar sekali memahat namamu di hatiku.
Kakekmu pasti penambang ya ??? Soalnya banyak berlian di matamu.


Kata kata filosofi filsafat cinta Terbaru lengkap

Kata kata filosofi filsafat cinta Terbaru lengkap - Untuk anda yang ingin mengerti apa arti cinta sesungguhnya jika dilihat dari berbagai sudut pandang maupun filosofi, kali ini saya telah membuat sebuah postingan yang mungkin dapat berguna dan bermanfaat untuk anda yakni tentang Kata kata filosofi filsafat cinta Terbaru lengkap yang dapat anda baca selengkapnya dibawah ini :



Akan rela melepasmu pergi bila bersamanya kamu tidah bahagia…
Dan ia akan ikut bahagia walau kamu yang di cintainya bahagia
bersama orang lain….

Akan membalut hatimu yang pernah terluka dan menjaganya dengan
setulus hati agar tidak terluka lagi…

Dan ia akan memberikanmu yang terbaik walau harus menyakiti
hatinya sendiri…

Akan selalu berusaha membuatmu tersenyum dan tertawa
walau terkadang caranya membingungkanmu…

Hal yang menyedihkan dalam hidup adalah ketika kamu bertemu seseorang yang sangat berarti bagimu. Hanya untuk menemukan bahawa pada akhirnya menjadi tidak bererti dan kamu harus membiarkannya pergi.

Kamu tahu bahwa kamu sangat merindukan seseorang, ketika kamu memikirkannya hatimu hancur berkeping.

Dan hanya dengan mendengar kata “Hai” darinya, dapat menyatukan kembali kepingan hati tersebut.

Tuhan ciptakan 100 bagian kasih sayang. 99 disimpan disisinya dan hanya 1 bahagian diturunkan ke dunia. Dengan kasih sayang yang satu bagian itulah, makhluk saling berkasih sayang sehingga kuda mengangkat kakinya karena takut anaknya terpijak.
Kadangkala kamu tidak menghargai orang yang mencintai kamu sepenuh hati, sehingga kamu kehilangannya. Pada saat itu, tak adda guna penyesalan karena dia pergi tanpa mengucapkan kata – kata.
Jangan mencintai seseorang seperti bunga, kerana bunga mati kala musim berganti. Cintailah mereka seperti sungai, kerana sungai mengalir selamanya.
Cinta mampu melunakkan besi, menghancurkan batu, membangkitkan yang mati dan meniupkan kehidupan padanya serta membuat budak menjadi pemimpin. Inilah kekuatan cinta !
Permulaan cinta adalah membiarkan orang yang kamu cintai menjadi dirinya sendiri, dan tidak merubahnya menjadi gambaran yang kamu inginkan. Jika tidak, kamu hanya mencintai pantulan diri sendiri yang kamu temukan di dalam dirinya.

Cinta itu adalah perasaan yang mesti ada pada tiap-tiap diri manusia, ia laksana setitis embun yang turun dari langit,bersih dan suci. 
Cuma tanahnyalah yang berlain-lainan menerimanya. Jika ia jatuh ke tanah yang tandus,tumbuhlah oleh kerana embun itu kedurjanaan, kedustaan, penipu, langkah serong dan lain-lain perkara yang tercela. Tetapi jika ia jatuh kepada tanah yang subur,di sana akan tumbuh kesuciaan hati, keikhlasan, setia budi pekerti yang tinggi dan lain-lain perangai yang terpuji. (Hamka)

Kata-kata cinta yang lahir hanya sekadar di bibir dan bukannya di hati mampu melumatkan seluruh jiwa raga, manakala kata-kata cinta yang lahir dari hati yang ikhlas mampu untuk mengubati segala luka di hati orang yang mendengarnya.

Kamu tidak pernah tahu bila kamu akan jatuh cinta. namun apabila sampai saatnya itu, raihlah dengan kedua tanganmu,dan jangan biarkan dia pergi dengan sejuta rasa tanda tanya dihatinya.
Cinta bukanlah kata murah dan lumrah dituturkan dari mulut ke mulut tetapi cinta adalah anugerah Tuhan yang indah dan suci jika manusia dapat menilai kesuciannya.

Jumat, 21 Februari 2014

Kata-kata emas mario teguh indah dan Memotivasi

Kata-kata emas mario teguh indah dan Memotivasi - dalam perjumpaan kita disiang yang cerah ini, saya telah membuat sebuah artikel tentang beberapa kata-kata dari mario teguh yang mungkin dapat memotivasi anda agar menjadi pribadi yang lebih baik dan super, untuk itu anda bisa memebaca Kata-kata emas mario teguh indah dan Memotivasi dibawah ini :


Kata-kata emas mario teguh indah dan Memotivasi
Janganlah nilai orang dari masa lalunya sebab kita semua sudah tak hidup di sana. Semua orang dapat berubah, biarkanlah mereka membuktikannya. 

Pria, bila wanita marah, ajak dia berbelanja atau ke salon. Maka niscaya amarahnya akan langsung hilang. 

Senyuman merupakan obat gratis yang mampu untuk membuat awet muda serta menambah kecantikan/ketampanan dengan instan serta otomatis. 

Orang yang sombong biasanya akan suka mengatakan hal yang berlebihan yang mana sebenarnya tak ada padanya. 

Janganlah sedih jika belum dipromosi sebab tak pandai cari muka, karena 'muka' akan datang bila anda tetap bekerja dengan hati

Wahai Yang Maha Cinta, sandingkan aku dengan jiwa pilihan-Mu, yang sebab kebaikanku, baikkanlah ia, namun bila ia lebih baik, maka baikkanlah aku. 

Janganlah sedih jika sekarang masih dipandang sebelah mata, buktikanlah kalau anda layak untuk mendapatkan kedua matanya. 

Orang yang dapat mengendalikan emosinya ialah pemenang hidup sejati. 
Perhatikanlah di sekitar Anda, ternyata selalu saja orang yang rendah hati yang hidupnya damai, 
sejahtera, serta terhormat. 

Kerendahan hati merupakan bakat untuk ditinggikan 
Yang optimis akan mengatakan Terima kasih, akan saya coba. namun yang pesimis akan berkata Ah, tak semudah itu. 

Lebih baik mencintai dan terluka, ketimbang bersembunyi ketakutan dalam hidup yang hampa cinta. Sebab ... Memanglah cinta tak menjamin kebahagiaan, namun tak ada kebahagiaan tanpa cinta. 

Bila Anda berani, Anda bertindak. Bila Anda takut, Anda akan berkata ini harus dipertimbangkan dengan matang.

Kamis, 20 Februari 2014

Kata kata sindiran buat pacar egois terbaru 2014 Lengkap

Kata kata sindiran buat pacar egois terbaru 2014 Lengkap - Untuk perjumpaan kita disiang yang indah ini, saya telah membuat sebuah artikel tentang Kata kata sindiran buat pacar egois terbaru 2014 Lengkap yang dapat anda baca secara lengkap dibawah ini :

Pacaran lg sm mantan ibarat ngejilat ludah sendiri , udah lo jelek2kin tapi di pacarin lagi -___-


Tahun baru , apa aja yang harus baru ? Jangan bilang muka yg baru ya

Cinta pertama gak bakal ngejamin dia cinta terakhir loh

4 alasan yg belum tdr 1. Insomnia , 2 . Jomblo , 3 . Kesepian 4 . Galau 

Gak usah ngomentarin idup orang lain deh , ngaca men idup udah bener belum serasa idup bagus aja sampah !

Galauin mantan buat apa ? Biar orang tau lo punya mantan haha gak gitu juga kali kasian ya haha 

Muka tua kelakuan kayak bocah haha kesannya kayak masa kecil kurang bahagia bahahaha 

Ilmu ga bakalan abis kalau di bagi2 , mubazir punya ilmu tapi buat diri sendiri ! 

Galau sekali-kali boleh lah , tapi kalau tiap hari galau suram jg ya idupnya bahaha 

Ngejudge org dr muka malah bikin lo bego , muka baik kalau hati iblis mah sm aja 

Nyadar idup belum bener ngurusin orang lain bahaha sampah abis !

Gapapa2 skrng ngemis2 ntar suatu saat mereka yang ngemis2 ke lo santai aja dunia berputar (y)

Demikian beberapa Kata kata sindiran buat pacar egois terbaru 2014 Lengkap yang dapat kami berikan, semoga bermanfaat. Terima Kasih Sudah Berkunjung...:)

Kata kata anniversary buat pacar terbaru paling Romantis 2014

Kata kata anniversary buat pacar terbaru paling Romantis 2014 - Bagi anda yang saat ini sedang berpasangan/menjalin hubungan dengan pacar anda, kali ini saya telah membuat sebuah artikel yang mungkin dapat berguna bagi anda yaitu tentang Kata kata anniversary buat pacar terbaru paling Romantis 2014 yang dapat anda baca selengkapnya dibawah ini :



Indahnya hidup jika hati kita merasa damai..
Tanpa rasa benci dan dendam di hati..
Saling menyayangi dan tak pernah menyakiti..
Pastilah terasa damainya hati ini..
Selamat Anniversary Sayang..

Tidak setiap detik aku tanya kabarmu
tidak setiap hari,
tidak pula setiap minggu seperti tidak setiap detik aku
mencintaimu,
Tapi selalu.
Selamat Anniversary Cinta...

Ku sematkan namamu dalam
do'a..
Ku ucapkan khusuk pada sang
pencipta..
Terurai lembut syarat makna..
Hanya untukmu kekasihku
tercinta..
Selamat Anniversary

Aku suka matahari
Karna sinarnya mampu menyinari bumi
Aku suka rembulan
Karna sinarnya mampu menerangi gelapnya malam
Namun aku lebih suka kamu
Karna kau mampu membuat bahagia hidupku
Selamat Anniversary

Sekian beberapa Kata kata anniversary buat pacar terbaru paling Romantis 2014 yang dapat saya berikan untuk anda, semoga dapat bermanfaat. Terima Kasih Atas Kunjungannya

Rabu, 19 Februari 2014

Kata bijak gokil singkat Mutiara Lucu Bikin ngakak terbaru 2014

Kata bijak gokil singkat Mutiara Lucu Bikin ngakak terbaru 2014 - Bagi anda yang saat ini sedang sedih dan galau hatinya, kali ini saya akan menghibur anda dengan beberapa kata-kata lucu singkat yang akan membuat anda terhibur dan tertawa, berikut ini anda bisa membaca Kata bijak gokil singkat Mutiara Lucu Bikin ngakak terbaru 2014 :


Anda jangan menjadi buih yang pecah apabila melanda pantai, tetapi jadilah angin yang sanggup melahirkan gelombang... 

Berkata benar sangat menyulitkan, bahkan beresiko ditolak. Tetapi itulah satusatunya pilihan jika kita membangun hubungan yang baik... 


Anda tidak akan selalu dapat mengubah orang lain, tetapi anda dapat mengubah bagaimana anda menanggapi mereka... 

Janganlah bermimpi menjadi kucing kalau tidak pernah jadi tikus... 

Setiap masalah pasti ada jalan keluarnya, setiap konflik pasti ada solusinya, setiap krisis mengandung peluang... (Presiden SBY) 

Sikap peduli pada orang lain dimulai dengan peduli pada diri sendiri... 

Kata-kata humor tidak hanya berguna bagi seseorang yang menggunakannya, tetapi juga untuk menyenangkan orang lain... 

Persahabatan itu tidak ubah seperti tangan dengan Mata. Saat tangan terluka, Mata menangis, saat mata menangis, tangan menghapusnya... 

Demikian informasi yang dapat saya berikan untuk anda tentang Kata bijak gokil singkat Mutiara Lucu Bikin ngakak terbaru 2014, semoga dapat bermanfaat. Terima kasih atas kunjungannya

Kata bijak bahasa jawa kuno dan artinya Lengkap

Kata bijak bahasa jawa kuno dan artinya Lengkap - Selamat pagi agan2 semua, Untuk perjumpaan kita dipagi ini saya telah sebuah postingan tentang beberapa kata bijak bahasa jawa kuno lengkap dengan artinya bahasa indonesia yang bisa anda mengerti makna dari kata-kata kuno bahasa jawa tersebut. Berikut ini adalah Kata bijak bahasa jawa kuno dan artinya Lengkap :



Pupuh Pucung

1.Ngelmu iku
Kalakone kanthi laku
Lekase lawan kas
Tegese kas nyantosani
Setya budya pangekese dur angkara
…………. diartikan secara bebas

Ilmu itu didapatnya berdasarkan mencari dan berusaha,
Karena sebuah proses itu yang menciptakan kekuatan dari ilmu….
Sebab sebuah proses itu dapat menghilangkan keangkara murkaan terhadap penguasaan ilmu tersebut

Beda lamun
Wus sengsem rehing asamun
Semune ngaksama
Sesamane bangsa sisip
Sarwa sareh saking mardi martotama
…………. diartikan secara bebas

Berbeda dengan yang telah berpengalaman dalam hal proses…
Selalu memahami dan menimbang nimbang segala hal dengan baik, selalu memperhatikan dengan seksama tentang segala hal, selalu sabar dan menjaga agar tidak lepas dari sebuah jalan keutamaan

Yeku patut
Timulad-tulad timurut
Sapituduhira
Aja kaya jaman mangkin
Keh pra mudha mundhi dhiri rapal makna
…………. diartikan secara bebas

Yaitu yang harus dijadikan contoh dan ditiru semua orang yang mempelajari ilmu seperti anda, jangan seperti jaman sekarang… banyak pemuda pemudi yang hanya membaca segala hal kemudian tanpa diselami dan dipahami tetapi sudah dipercaya (bahasa keren nya “textbooks thinking” gituu hlo…)

Uger lugu
Denta mrih pralebdeng kalbu
Yen Kabul kabuki
Ing drajad kajating urip
Kaya kang wus winahya sekar Sri Nata
Ada-Ada
…………. diartikan secara bebas

Asal dengan kejujuran dan ketulusan, dan niat serta semangat yang menggelora dalam “hati” (perasaan atau jiwa)
Jika terlaksana harapan nya, ia bakalan ditinggikan drajat hidupnya, bagai seorang raja besar yang mempunyai nama harum keseluruh penjuru dunia

Lila lamun
Kelangan nora gegetun
Trima yen kataman
Sak serik sameng dumadi
Tri legawa nalangsa srah ing Bathara
…………. diartikan secara bebas

Selalu iklas dikala kehilangan… kalau pun kehilangan selalu merasa pasrah tanpa perasaan menyesal, dan tidak pernah menyesal kepada apa yang telah terjadi…
Tidak pernah merasa benci kepada semua hal, apa pun itu….
Harus benar benar rela dan dikembalikan kepada kuasa Sang Semesta

Selasa, 18 Februari 2014

Cerita Ande ande lumut dalam Bahasa jawa terbaru lengkap

Cerita Ande ande lumut dalam Bahasa jawa terbaru lengkap - untuk perjumpaan kita hari ini akan membahas tentang sebuah cerita legenda yang sangat populer dan sering diceritakan disekolah. Yaitu Cerita Ande ande lumut dalam Bahasa jawa terbaru lengkap yang dapat anda baca selengkapnya dibawah ini :



Cerita Ande-ande Lumut Terbaru Lengkap
Prolog
(Musik 1 : prolog)
Kadadosan ing Negari ingkang gemah ripah loh jinawi , tata tentrem kerta raharja . wonten salah sawijining pangeran ingkang gesangipun sarwe kacekapan . pangeran kala wau inggih punika putra mahkota ingkang bade nglajengake tahta kerajaan .
Ananging pangeran kala wau mboten marem kalih gesangipun ingkang kacekapan . pangeran kapingin lelono. Nglampahi wono. Pangeran kepingin madosi jati dirine ugi penggalaman gesang . saking mriku wau kawiwitan lelampahan gesangipun pangeran ingkang manggihake sisihan gesangipun inggih punika lare wadon ingkang sae manahipun lan ayu pasuryane.

Bagian 1 :
(musik 2 : di hutan <awal>)
Kalih tiang kaneman mlampah ngelewati wono ingkang rimbun . ningali kanan keringipun mboten bilih wonten kewan utawi peksi ingkang saget dipun buru. Kaneman bagus kalihan pandereke. Paneman wau sakyektosipun inggih punika pangeran ingkang lelono kangge pados jati dirinipun .
(keterangan: Dua orang berjalan waspada melihat keatas dan kebawah, mencari binatang buruan)
Pangeran                       :   Jo… bejo… kowe neng endi? jo…. bejo…
Bejo                              :   Pangeran….  Pangeran…. Panjenengan wonten pundi pangeran?….
(keterangan: berjalan mundur…. Kemudian bertabrakan bersama, sampai gelimbungan).
Pangeran                       :   aduh…  kowe kui ati-atio….
Bejo                              :   hehehe.. ngapunten pangeran… kula mboten ngertos pangeran enten wingking kula…
Pangeran                       :   rene Jo rene!!!…. Aku arep cerita.
Bejo                              :   wonten napa pangeran….
(keterangan:  dua orang duduk bersama dan bercerita)
Pangeran                       :   Kok renek kewan dina iki ya?
Bejo                              :   Injih pangeran sepi sanget…!!!
(Keterangan : Pangeran dan pengawalnya berdiri, Kaget melihat ada orang di hadapan mereka)
Pangeran                      :   Siapa kui jo…
Bejo                             :   kula mboten ngertos pangeran.
Pangeran                      :   ngapunten bu , kula bade tanglet?
(keterangan:  Yang ditanya diam, tidak menjawab, sibuk dengan kayu bakarnya)
Pangeran                      :   Kulanuwun… bu….
(keterangan:  Pangeran mendekat pada mbok rondo, tiba-tiba mbok rondo kaget melihat pangeran)
Mbok rondo dadapan      :   waladalah…. Sapa kowe?..
Pangeran                       :   kula penggembara bu… ngapunten niki dusun napa?
Mbok rondo dadapan       :   Iki dusun dadapan le… kowe arep ngapa neng kene??
Pangeran                        : kula bade menggembara bu… ananging kula tersesat mboten ngertos dalane.
Mbok rondo dadapan       :   Wah.. yow wes…kowe melu mbok wae pie le ??tak dadekne anak angkatku yen kowe gelem.
Pangeran                        :   Wah.. injih bu kulo purun bu..
Mbok rondo dadapan        :   mulai sekiki kowe dadi anakku.kowe          tak jenengke ande-ande lumut ya le.
(keterangan:  Pangeran bersama dengan pengawal dan mbok rondo pergi menuju rumahnya)
(Musik 3 di hutan < akhir > )

Bagian 2 :
(musik 4 : dirumah keluarga kleting-kleting <awal>)
Wonten injang ingkang terang Mbok rondo kleting nyawiji kalihan putri-putrinipun. Putri-putri Mbok rondo kleting sanget ayu pasuryane, piyambake inggih punika kleting merah,kleting hijau ugi salah sak tunggaling putri tirinipun  ingkang nami kleting kuning.
Mbok rondo kleting sanget remen lan tresno kalian putri-putrinipun , ananging benten kalian kleting kuning, dados putri tiri piyambake sanget dibentenake katresnonipun. Kleting kuning didawuhi nyapu,ngresiki griya lan ugi nyambut dame ling sawah . sanget mrihatinake kleting kuning.
(keterangan: datanglah kleting kuning membawa sapu, menyapu dan mengepel lantai. Duduk di pojok ruangan. Tak lama datang mbok rondo mengawasi kleting kuning. Disusul sodaranya kelting merah,dan hijau berjalan menuju mbok rondo)
Mbok rondo Kleting           :     Anak-anakku  sing ayu-ayu…rene ndug
Kleting-kleting                  :     injih . Mbok…
Mbok rondo                      :     ngene ndug ana berita sing penting banget…
Kleting merah                   :     Berita apa to mbok… (dewasa)
Kleting Hijau                     :     iya mbok enten napa ta??(manja, mendekat sambil memegang tangan mbok rondo kleting)
Mbok rondo kleting            :     kowe ngerti ta… mbok rondo dadapan kui duwe anak sing bagus banget, jenenge ande-ande lumut.
Kleting-keleting                 :     Owh… ande-ande lumut…. Bagus!!!! Wahh gelem no….
Mbok rondo klenting          : iyo,, mbok rondo dadapan gawe saembara kanggo anake ande-ande lumut sing lagi goleki garwo pendampinge…
Klenting-klenting                 : wahh ,,,purun sanget bu….
(keterangan :kleting merah dan hijau bersama bergaya manja, centil)
Mbok rondo kleting            :     iya… mengko mbok arep dandani kowe-kowe gen dadi putri sing ayu-ayu, sapa ngerti salah sijine kepilih dadi garwone ande-ande lumut.
Kleting-kleting                  :     Iya mbok.. purun_purun…
Kleting merah                  : wahh mesti aku sing dipilih mengko, kan aku ayu…
Kleting hijau                 : ora iso,,!!mesti aku sing dipilih ande-ande lumut dadi garwone….
Kleting merah               : heh!! Aku kan luwih tua saka kowe…kudune kowe ngajeni aku dadi mbakyumu…!!!!
Mbok rondo kleting         :  wes-wes to!! Rasah padu..anak-anake mbok kan ayu-ayu,,rasah do udur…!!   Gek neng njero,,siap-siap dowan!!!
Kleting-kleting                  :injih  mbok….
(keterangan: kleting merah,hijau meninggalkan mbok rondo dan masuk kerumah)
Mboten dangu melih , kleting kuning ingkang saking wau mirengake pirembugan saderekipun , datengi mbok rondo lan dialog.
Kleting Kuning                  :     Mbok… kulo bade matur…
Mbok rondo kleting           :     Matur opo….? Apa kowe wes rampung nyapune ?
Kleting kuning                  :     Sampun mbok…, ngenten  mbok… kula inggih kepingin nglamar dados garwone ande-ande lumut kados mbakyu-mbakyu klenting.
Mbok rondo kletling           :     Owh yow wes..rene tak dandani kowe .
(keterangan:  mbok rondo memberikan angus dan bau-bau tidak sedap kepada Kleting kuning)
Mbok rondo Kleting           :     yow wes sakiki kowe ngumbahi klambi-klambine mbakyumu karo gone mbok neng kali kono.
(keterangan:  Mbok rondo mendorong Kleting kuning dengan kasar)
Kleting kuning                  :     Injih mbok…
(keterangan:  Kleting kuning meninggalkan mbok rondo dan menuju dapur)
Mbok rondo Kleting           :     Hahaha… muga-muga sing ditrima dadi garwone ande-ane lumut  yaiku salah sijine anak-anakku.. dudu kleting kuning.
(keterangan:  mbok rondo kleting tertawa terbahak-bahak, menuju kedalam rumah)
Kleting kuning nampi menapa ing ingkang dipun langkahi kanti sabar dipun dawuhake mbok rondo kleting ditampa kanti lemah manah .
(musik 5 : dirumah keluarga kleting-kleting <akhir>)

Bagian : 3
(Musik 6 :perjalanan menuju sungai,, suara ghaib <awal>)
Kleting kuning saben dinten nyambut damel ,ngresiki griya,ugi nyambut damel wonten lading. Mboten karaos sayah lan keluh kesah . sinaos piyambake dipun damel mboten sae kaliyan mbok rondo klenting. Naming piyambake ugi Gusti Allah ingkang ngertos sengkowo piyambake . piyambake ngajengaken Gusti Allah bade maringi ganjaran ingkang sae kangge piyambakipun.
Kleting Kuning             :   Duh… Gusti ngenten niki geangipun kula…mugi-mugi kula saget nampi kanti lemah manah.
(Musik 7 : suara ghaib <tengah>)
Suara Ghaib                :   Hai… cah wadon ayu.
Kleting kuning             :   Siapa kui…
Suara Ghaib                :   Kowe rasah wedi.. aku sifat sae sing ana ing njero awakmu. …
Kleting kuning             :   ameh ngapa kowe?..
Suara Ghaib                :   Aku arep menehi kowe pusaka… terimonen … mugo-mugo pusaka iki keguna karo kowe. Iki jenenge Jimat Kalimosodo. Terimonen cah ayu.
Kleting kuning              :   Injih matur nuwun..
(keterangan:  Kleting kuning meninggalkan sungai dengan membawa pusaka barunya).
(Musik 8 : suara ghaib <akhir>)

Bagian : 4
(musik 9 : Yuyu kangkang (awal)
Lan salah sawijining lepen ingkang toyonipun santer , wonten mriku yuyu kangkang gesang. Piyambake ingkang nguasani lepen menika . piyambakipun si yuyu kangkang ingkang julik.
(keterangan:  Yuyu kangkang sang penjaga sungai sedang mondar-mandir mengawasi jika ada orang datang).
Yuyu kangkang                 :   Hohohoho…. Godong waru ko bolong-bolong… bocah ayu ko moblong-moblong….Sapa kae sing teko??
(keterangan: kemudian datang Kleting Merah  dan hijau menuju pinggir sungai)
Kleting merah                   : Wah… kaline banjir…
Kleting hijau                     : Iya mbakyu… piye carane awake dewe nyebrang??
Kleting merah                   : kosek-kosek…….kae ono yuyu kang-kang to????
Kleting hijau                      : Wah… iya.. ayo jaluk tulung yuyu kang-kang wae mbakyu..
Kleting merah                   : Iya ……….Yuyu kangkang… yuyu kangkang…
Yuyu kangkang                  : Hahaha… ana apa cah ayu-ayu…
Kleting merah                    : Yuyu kangkang… aku jalik tulung kowe….tolong sebrangke lewat kali iki…
Yuyu kangkang                    : Wah…abot banget kui, tapi enek syarate cah ayu….enek imbalane
Kleting merah                      : imbalane apa to…kon mbayar ngango duit??  Wah kowe kui mata duitan…
Kleting hijau                        : yow wes lah yen duit gampang….mengko tak bayar..
Yuyu kangkang                    : dudu duit…aku rak doyan…. Hahaha
Kleting-kleting                     : Prett….
Yuyu kangkang            : Imbalane yaiku ngango tangamu..
Kleting merah              : apa tanganku???ameh bok kapakne??
Yuyu kangkang           : ora tak kapak-kapakne…mung tak ambung sitik…
Kleting hijau               : ihhhhh,,,emohh ahh….gilani…
Kleting merah             : iyo,,apa renek imbalan liyane..??mosok tanganku sing wangi iki bok ambungi??hiiiii
Yuyu kangkang           : yow wes yen wegah…yen suwe-suwe mengko imbalance nambah…
(keterangan: kleting merah dan hijau berembug)
Kleting merah             : yow wes,,,tapi neng tangan wae,,sedilit tok….
(keterangan: yuyu kangkang menyebrangkan kleting merah. dan hijau bergantian)
Yuyu kangkang            : Wah…  seneng banget aku iso ngambung tangane cah wadon ayu-ayu..
(keterangan:  datanglah kleting kuning akan menyebrang)
Yuyu Kangkang             :   Hohoho.. apa kui??.. ambune rak enak,,,rupane elek banget.
Kleting Kuning               :   Wah… kok banjir to??pie carane aku iso nyebrang??
Wah kae enek yuyu kangkang,,yuyu kangkang merene.tolong sebrangne aku.
Yuyu kangkan                :   Hahaha… aku wegah
Kleting kuning                :   mengko tak keki duit…
Yuyu kangkang              :   aku wegah… wes kono lungo.. ojo rene meneh!!dasar wung wadon elek
Kleting Kuning               :   alah…kowe kok jahat to Yuyu kangkang…
(keterangan: Kleting kuning mengeluarkan biting)
Kleting kuning                :   Yow wes yen kui karepmu. Aku arep gawe kali iki asat.
Dumadaan lepen menika asat , yuyu kangkang kacilakan lajeng kesah tebih. Sak lajengipun klenting kuning saget lumampah nyebrang lepen menuju griya mbok rondo dadapan , griyanipun si ande-ande lumut.
(Musik 10 : Yuyu kangkang mati)

Bagian 5
(Musik 11 : dirumah mbok rondo dadapan (awal) )
Salah sawijining dusun ingkang nami Dadapan , mbok rondo nembe nyapu griya , wonten ndalem mriku wau si ande-ande lumut nembe ngaji wonten salah sawijining surau . ngentosi gengantilaning manah ingkang dipun janjiaken Gusti Allah  kangge piyambake.
(keterangan: Mbok rondo sedang menyapu halaman rumah, tiba-tiba datang rombongan gadis-gadis cantik, kleting merah, biru dan hijau)

Kleting-kleting                    : Assalamu’alaikum…
Mbok rondo dadapan           : Wa’alaikumsalam, sapa ya…
Kleting merah                     : kula mbok…Kleting Merah
Kleting Hijau                       : kula kleting hijau mbok…
Mbok rondo dadapan           : wah.. ono cah wadon ayu-ayu arep ngopo iki??
Kleting-kleting                     : Kita arep nglamar Ande-ande lumut mbok…
Mbok rondo dadapan           : Owh.. arep nglamar ande-ande lumut… sek ya… tak omongne ande-ande lumut…
(keterangan:  mbok rondo menyanyikan lagu)
(Musik 12 : kleting merah)
Mbok rondo dadapan           : Putraku si ande-ande lumut.. temuruno ono putri kang ngunggah-unggahi… putrine Ngger sing ayu rupane.. kleting abang iku kang dadi asmane…
Ande-ande Lumut                    : Duh ibu… kulo mboten purun… aduh ibu … kulo mboten medun… najan ayu sisane si yuyu kangkang.
Mbok rondo dadapan               : Wah… ora gelem ki nduk….
Kleting hijau                           : Cobi kulo mbok…
(Musik 14 : kleting ijo)
Mbok rondo dadapan                : Putraku si ande-ande lumut.. temuruno ono putri kang ngunggah-unggahi… putrine Ngger sing ayu rupane.. kleting ijo iku kang dadi asmane…
Ande-ande Lumut                      : Duh ibu… kulo mboten purun… aduh ibu … kulo mboten medun… najan ayu sisane si yuyu kangkang.
Mbok rondo dadapan                   : wah… ora glem kabeh kae…
(Tidak lama kemudian, datanglah Kleting Kuning, dari kejauhan sudah tercium bau yang tidak enak, wajahnya coreng moreng karena debu.)
(keterangan : datanglah Kleting Kuning menuju mbok rondo)
Kleting kuning                           : Assalamu’alaikum…
Mbok rondo dadapan                  : wa’alaikumsalam… sopo iku ya…
Kleting kuning                           : kula Kleting kuning mbok… bade nglamar Ande-ande lumut.
Mbok rondo dadapan                  : Opo.. arep nglamar anakku??? Ora salah to…
Kleting merah                            : La iyo… rupamu elek ambumu rak enak.aku wae sing ayu ditolak kok sansoyo kowe??
Kleting Kuning                           : Di coba disik mbok…
(Musik 15 : kleting Kuning)
Mbok rondo dadapan                  : Putraku si ande-ande lumut.. temuruno ono putri kang ngunggah-unggahi… putrine kang olo rupane.. kleting kuning iku kang dadi asmane…
Ande-ande Lumut                     : Aduh ibu… kulo inggih purun… dalem putro inggih bade medun, najan olo meniko kang putro… suwun.
Mbok rondo dadapan                : Lo… apa rasalah kowe le tole??
Ande-ande Lumut                     : mboten bu niki sampun dadi pilihane kula
(keterangan ; kleting-kleting kusak-kusuk)
Mbok rondo dadapan                : Owh.. yen kui pilihanmu karepmu le..ibu manut wae.
Ande-ande lumut                     : Ibu.. kula bade ngomong jujur setunggal hal
 Mok rondo dadapan                : Apa kui???
Ande-ande lumut                    : Ibu… sak jane iki kulo iku pangeran ingkang menggembara golek penggalaman urip.
Mbok rondo dadapan               : Apa… pangeran…???
Kleting-kleting                        : haa!!!!……???? Pangeran…???
(keterangan; kleting-kleting pingsan)
Pungkasane klenting kuning dados sisishanipun ande-ande lumut ,pasuryanipun ingkang awon ugi mambet dumadakake dados putrid ingkang ayu , sejatosipun piyambake inggih punika Putri Sekartaji . Lan ande-ande lumut sakmeniko dados Raja ngetosi kerajaan Ramanipun . pangeran ugi klenting kuning ,gesang slaras saklawase.

Sekian dan terima kasih karena anda telah berkunjung keblog kami ini...:)